Kamis, 04 Mei 2017

Cara Mengganti Username Facebook



Username (nama pengguna)
adalah bagian dari profil publik yang
di rangkai berdasarkan nama publik
anda.
Fungsinya,agar teman lebih
mudah menemukan kita di facebook.

Username itu biasanya sudah
ditetapkan oleh pihak facebook
sejak pertama kita mendaftar dan
itu di ambil dari nama publik anda.

Contoh :nama "Ahmad Dani"
usermame "dani.ahmad". Jika
username dan nama publik tidak
sama,berarti nama publik facebook
tersebut sudah pernah diganti.

Meskipun begitu,kita bisa mengganti
username untuk di samakan dengan
nama publik yang baru.

Inilah cara mengganti username
facebook :

1) Pertama Klik Disini

2) Lihat dibagian kanan atas laman
facebook anda,klik tanda segitiga
terbalik.

3) Pilih username dan klik
"Sunting".

4) Masukkan username
barumu,kemudian klik "Simpan Perubahan".

5) Selanjutnya klik "Simpan Perubahan" lagi.

6) Untuk mengakhiri,silahkan
masukkan kata sandi facebooknya
kemudian klik "Kirim".

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Inilah Cara Mancing Unik dan Terbaru

Rata-rata masyarakat di Indonesia suka dengan yang namanya mancing,baik itu hanya sekedar hobi saja atau memang kerjanya jadi pemanc...